Doa Mohon Diberi Kecerdasan Lengkap Dengan Arab Latin Dan Artinya

Assalamu alaikum wr. wb - Masih seputar doa, kali ini kami akan membagikan artikel Doa mohon diberi kecerdasan, ada banyak metode di luar sana yang menerangkan bagai mana cara supaya kita menjadi seseorang yang cerdas, dari mulai belajar memperkuat daya tangkap otak, daya ingat, kecepatan untuk merespon, dan lainnya, namun semua itu akan terasa sangat sulit jika tidak di dampingi dengan doa, karena untuk bisa menjadi cerdas kita harus memacu daya fikir kita ke titik maxsimal, sehingga merangsang bagian sel - sel otak yang terdapat pada bagian otak kiri dan otak kanan.

Mulai lah belajar dengan hal yang mudah, mengingat pelajaran apa yang sudah kita dapat, itu bisa merangsang daya ingat otak kita merespon apa yang seharusnya kita lakukan, dan jika teman - teman baru melakukan hal yang seperti ini daya fikir teman - teman akan berada pada tekanan, namun jangan hawatir, karena semua itu terjadi dalam situasi normal karena belum terbiasa.

Latihlah daya fikir teman - teman secara teratur, belajar, belajar, dan belajar, namun perhatikan juga dari segi porsi bejar teman - teman, jangan sampai berlebihan karena hal yang seperti itu tidak baik juga, setelah semua hal sudah dilakukan, BER DOA LAH, Memohon kepada sang pencipta agar kita dicerdaskan, berikut doa memohon supaya kita diberi kecerdasan lengkap dengan arab latin dan artinya.

DOA MEMOHON KECERDASAN
Doa mohon diberi kecerdasan
Doa mohon diberi kecerdasan
LATINNYA :
Allahumma alhimnaa ilman nafqahu bihi awaamiraka wa nawaahiyaka warzuqnaa fahman na'lamu bihi kaifa nunaajika birahmatika yaa arhamarrahimiin, allaahummarzuqnaa fahmannabiyyiina wahifzhal mursaliina wa ilhaamal malaa ikatil muqarrabiina birahmatika yaa arhamarraahimiina.

ARTINYA :
Wahai allah! berilah kami ilham, berupa ilmu, yang dengannya aku dapat memahami sehala perintah dan larangan engkau, dan karunialilah kami pemahaman, yang dengannya kami dapat mengetahui bagai mana kami bermunazat kepada engkau, berkat rahmat engkau, wahai dzat yang paling pengasih di antara para pengasih, wahai allah! karunialilah kami pemahaman seperti pemahaman para nabi, daya hafal seperti daya hafal para rasul, dan ilham seperti ilham para malaikat yang selalu mendekatkan diri kepada allah, berkat rahmat engkau, wahai zat yang paling pengasih di antara para pengasih.

Nah itulah doa memohon kecerdasan lengkap dengan arab latin dan artinya yang dapat kajian muslim bagikan dalam penulisan artikel kali ini, semoga apa yang kami bagikan disini dapat menjadi amal ibadah yang diridhoi oleh allah swt, untuk penulisan doa kecerdasan ini kami cukupkan sampai disini, simak terus artikel terbaru dari situs ini, akhir kata kami ucapkan wasallam.





Share on Facebook
Share on Twitter
Tags :

Related : Doa Mohon Diberi Kecerdasan Lengkap Dengan Arab Latin Dan Artinya